BUKU BARUKU
Judul Buku: Hidangan Fovorit Ayam
Penerbit: PT Puspa Swara
Pengarang: Budi Sutomo
Harga: Sekitar Rp. 28.000
Pemesanan: Wisma Hijau. Jl. Mekarsari Raya No 15. Cimanggis-Depok
Phone: 021 8729060. Fax: 021.8712219.
E-Mail: Info@puspaswara.com
Website: www.puspaswara.com
Sinopsis:
Banyak para ibu suka bingung mengolah daging ayam. Padahal sumber protein hewani yang satu ini relatif murah juga mudah didapat. Sangat Potensial sebagai alternatif lain sumber protein.
Lewat buku ini, Anda dijamin tidak pusing lagi mengolah daging ayam sebagai hidangan favorit keluarga. Sebanyak tiga puluh resep variasi olahan ayam tersaji dengan beragam pilihan rasa. Mau citarasa Indonesia seperti Ayam Kalasan, Sate Madura dan Kari Ayam. Olahan ayam ala Eropa, seperti Ayam Goreng Kentucky, Chicken Steak dan Chicken Nugget, atau Kelezatan ayam dalam bumbu Asia, seperti Ayam Hainan atau Yakitori.
Resep ditulis dengan bahasa yang jelas dan mudah dipahami. Semua sudah diuji coba oleh tim kuliner sehingga teruji keakuratannya. Selain pengetahuan resep dengan hasil foto yang mengiurkan. Buku ini juga mengulas tentang memilih daging ayam, menyimpan dan teknik pengolahan. Tentu sangat diperlukan sebagai bekal Anda sebelum turun ke dapur.
Resep Hidangan Ayam Favorit
admin
●
Rabu, 13 September 2006
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Search this blog
Popular Posts
-
Sebelum membuat kue, perlu nih mengenal bahan-bahan apa saja yang bisa digunakan untuk membuat kue, plus tahu fungsinya. Dan ini beberapa...
-
SENI MELIPAT SERBET (NAPKIN FOLDING) Jaman yang semakin maju menuntut perubahan di banyak hal, termasuk untuk urusan seputar meja makan. Sem...
-
Aneka Salad & Sausnya Penulis: Budi Sutomo Salad merupakan hidangan pembuka yang wajib ada di dalam susunan menu lengkap. Rasanya yang a...
-
Mungkin Anda sedikit aneh bila mendengar ada makanan yang namanya mie lendir. Makanan apa itu ya? Enak apa gak ya? Gimana rasanya? Dengar...
-
MENGENAL BUMBU DAPUR LEBIH DEKAT Penulis: Budi Sutomo Apa jadinya kalau masakan tampa bumbu? atau berbumbu namun tidak pas takaranya?...
-
Siang-siang gini buat ibu-ibu yang lagi ngidam rujak boleh deh dicicipin makanan yang satu ini.. Eng ing eeeengg.. RUJAK KUAH PINDANG! Say...
Blog Archive
-
▼
2006
(180)
-
▼
September
(13)
- Resep Aneka Kue Tradisional Populer
- RESEP HIDANGAN FAVORIT DARI TELUR (buku terbaru da...
- Zucchini, Courgette atau Cukini ?!
- Fakta Baru Buah Kiwi, Cegah Impotensi dan Serangan...
- Resep Hidangan Ayam Favorit
- Resep Ice Cream Buah Untuk Wirausaha Boga
- Mengenal Aneka Jenis Kacang Lokal dan Impor
- Manfaat buah duku, dari diare hingga kanker
- Resep Puding Mocca
- Andakah Pemenang Buku MAsakan Gratis?!
- Tanaman Hias Poinsettia atau Kastuba
- Rahasia Resep Ayam Goreng Gurih
- Mengenal Manfaat Daun Kari Lebih Dekat
-
▼
September
(13)
ILMU MEMASAK. Diberdayakan oleh Blogger.
0 komentar:
Posting Komentar